3 Mei 2023

CADAS PANGERAN LONGSOR

INDOMEDIANEWSC- Dihimbau bagi PenggunaJalan yg Hendak melintasi jalur Cadas Pangeran dikawasan Sumedang Selatan, hal ini mengingat telah terjadi Longsor dari Tebing di area atas Dinding Cadas pangeran , tepatnya dari tebing yg terletak di Desa Ciherang, Kecamatan Sumedang Selatan, adapun luas area longsor dengan ketinggian 5M dan lebar dinding 10 M.,  kejadian longsor ini berawal dari hujan deras mulai pukul 18 .00 hingga pukul19.45 wib  Tgl 2/5/2023,  Beruntung dalam kejadian ini Tidak ada Korban Jiwa , hanya sejenak menyebabkan terhambatnya Lalu lintas pengguna jalan saja,sekira pukul 22 jalur Cadas Pangeran kembali normal Lancar, hal ini Berkat Aparatur serta Dinas Terkait Cukup Sigap dalam menangani Kejadian tersebut Sehingga Pengguna Jalan yg Melintas tidak terlalu mendapatkan Kendala yg berarti, Kinerja Para Dinas Terkait dilokasi Kejadian mencerminkan Loyalitas serta Tanggung Jawab dalam mengemban Tugas dengan Sempurna, Sinergitas dalam Penanganan dengan melibatkan Unsur aparatur setempat diantaranya ;
BPBD, Kepala Desa Ciherang ( Nana S.) ,Babinmas Ciherang ( Rudi ), Babinsa Cikalong (Alamsyah ),  dari Unsur PERHUTANI : KRPH Rancakalong ( Suryana ), POLHUT Sumedang ( Kurnia ), POLTER Rancakalong ( Warya Subagja Dinata, Taufik Hidayat ),  serta  Beberapa Angota Dari POLSEK SUMEDANG SELATAN.
Dari informasi yang diterima, selain kesigapan apratur Pemerintahan, warga sekitar pun turut membantu dalam penanganan longsor, hal ini disampaikan salah seorang warga setempat.

"Kerja sama pihak pemerintahan dan Masyarakat sangat berarti, harapan kami tentunya peristiwa tersebut tidak terulang kembali" tutur Herman. ( Suherman)

0 $type={blogger}: